Tag: larangan ekspor batubara
Pembukaan Kembali Ekspor Batubara: Kementerian ESDM Menunggu Kepastian Keamanan Pasokan dari PLN
Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) masih menunggu kepastian dari PT Perushaan Listrik Negara (Persero) terkait pasokan batubara. Apabila PLN menyatakan ...Pemerintah Evaluasi Larangan Ekspor Batubara pada 12 Januari
Kebijakan larangan ekspor batubara selama bulan Januari 2022 ini akan segera dievaluasi Pemerintah setelah kondisi pasokan batubara untuk sektor kelistrikan mulai membaik. ...Larangan Ekspor Batubara, Adaro Minerals Indonesia Tbk Ajukan Permohonan Dispensasi
PT Adaro Minerals Indonesia Tbk (AMI) yang baru melantai di Bursa Efek Indonesia pada pekan ini, mengajaukan dispensasi kepada pemerintah untuk tetap ...Larangan Ekspor Batubara, Indika Energy Tbk Jalin Komunikasi Intensif dengan Pembeli di Luar Negeri
PT Indika Energy Tbk (INDY) melakukan komunikasi yang intensif dengan pembeli batubara di luar negeri pasca dikeluarkannya kebijakan larangan ekspor selama bulan ...Larangan Ekspor Batubara, Perusahaan-Perusahaan Ini Klaim Sudah Penuhi DMO
Sejumlah perusahaan batubara yang tercatat di Bursa Efek Indonesia (BEI) mengklaim telah memenuhi kewajiban untuk memasok batubara untuk kebutuhan pasar dalam negeri ...Bagaimana Upaya Emiten Batubara Menghadapi Larangan Ekspor dari Pemerintah?
Pelaku industri batubara di Indonesia merespons dengan cepat kebijakan pelarangan ekspor batubara selama Januari 2022. Kebijakan ini memang jelas akan merugikan mereka, ...Presiden Bakal Beri Sanksi Hingga Pencabutan Izin Usaha Bila Tak Penuhi Kebutuhan Batubara Domestik
Presiden Joko Widodo menegaskan akan memberikan sanksi keras kepada perusahaan tambang batubara yang tidak memenuhi kewajiban pemenuhan batubara untuk kepentingan energi dalam ...