Author: Redaksi
Tarif Transjakarta Rp1 Mulai Hari Ini, Simak Penyesuaian Rute Saat Malam Tahun Baru 2025
December 31, 2024800PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) menerapkan Tarif Rp1 untuk semarakkan perayaan tahun baru 2025. Penerapan tarif ini berlaku mulai 31 Desember 2024 hingga 1 Januari 2025. Tak hanya itu, Transjakarta juga melakukan penyesuaian layanan akibat kegiatan car free night pada pergantian malam tahun baru pada Selasa (31/12/2024). Dalam keterangan di laman ...OJK Terbitkan 3 Peraturan Sekaligus untuk BPR/BPRS Jelang Tutup Tahun 2024
December 31, 2024260Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengeluarkan 3 peraturan sekaligus untuk Bank Perekonomian Rakyat (BPR) dan Bank Perekonomian Rakyat Syariah (BPRS) jelang tutup tahun 2024. Tiga peraturan tersebut adalah POJK Nomor 23 Tahun 2024 tentang Pelaporan melalui Sistem Pelaporan OJK dan Transparansi Kondisi Keuangan bagi Bank Perekonomian Rakyat dan Bank Perekonomian Rakyat ...Portofolio Unit Syariah Diambilalih Zurich Syariah, AXA Insurance Indonesia Tak Miliki Lagi Bisnis Asuransi Syariah
December 30, 2024720Pencabutan izin pembentukan unit usaha syariah pada PT AXA Insurance Indonesia menandai berakhirnya bisnis asuransi syariah yang dijalankan perusahaan asuransi ini. Dengan demikian, AXA Insurance Indonesia dilarang melakukan kegiatan usaha di bidang asuransi syariah. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) telah mengumumkan bahwa sehubungan dengan telah selesainya proses Pengalihan Portofolio Kepesertaan Unit ...PFI Mega Life Lanjutkan Program MSIB Batch 8, Pemagang dan Perusahaan Sama-sama Diuntungkan
December 30, 20241680PFI Mega Life akan melanjutkan Program Magang dan Studi Independen Bersertifikat (MSIB) yang akan memasuki batch 8. Kolaborasi antara PFI Mega Life dan Kemendikbud dalam program Kampus Merdeka Magang Merdeka telah memberikan peluang bagi generasi muda untuk mengembangkan diri melalui pengalaman nyata di dunia profesional. PFI Mega Life menerima 4.700 ...Nilai Transaksi Aset Kripto Lebih Dari Rp500 Triliun Selama 11 Bulan, Simak Aset Kripto dengan ...
December 30, 2024290Nilai transaksi aset kripto di Indonesia telah mencapai Rp556,53 trilun sepanjang Januari-November 2024. Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti) menyampaikan nilai tersebut meningkat 356,16% dibandingkan periode yang sama pada tahun sebelumnya, yakni sebesar Rp122 triliun. Plt. Kepala Bappebti, Tommy Andana menjelaskan jumlah pelanggan aset kripto hingga November 2024 mencapai 22,1 ...Inovasi Digital Hanwha Life Meraih Penghargaan
December 30, 2024360Inovasi Hanwha Life Insurance Indonesia (Hanwha Life) tak hanya memberikan user experience bagi nasabah, tapi ternyata dinilai dan diganjar dengan Golden Star Trophy pada kategori penghargaan khusus. Hanwha Life memperoleh predikat Stars 5 selama tiga tahun berturut-turut dalam Top Digital Awards. CEO Hanwha Life Indonesia, Steven Namkoong mengungkapkan Golden Star ...LPEI: Realisasi Pembiayaan Penugasan Khusus Ekspor Mencapai Rp7 Triliun di Tahun 2024
December 30, 2024160Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI) mencatat penyaluran pembiayaan Penugasan Khusus Ekspor (PKE) sepanjang tahun 2024 mencapai lebih dari Rp7 triliun. LPEI mengklaim capaian ini berkontribusi pada developmental impact sebesar Rp18,3 triliun dalam ekosistem ekspor. Angka developmental impact tercermin dari setiap Rupiah pembiayaan yang disalurkan oleh LPEI menghasilkan multiplier penciptaan devisa ...Menko Airlangga Respons Unggahan IMF di IG Soal Ekonomi Indonesia
December 30, 2024510Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto menanggapi unggahan International Monetary Fund (IMF) di Instagram resminya yang menyatakan Indonesia berhasil melakukan transformasi ekonomi dengan luar biasa. “Hal ini mengafirmasi keberhasilan Indonesia dalam mempertahankan fundamental ekonomi untuk tetap kokoh dan sekaligus memberikan sinyal bagi dunia untuk tetap menjadikan Indonesia sebagai negara tujuan ...1 Januari 2025 akan Diimplementasikan Mandatori B40, Bagaimana Kesiapannya?
December 30, 2024360Implementasi B40 bakal dimulai 1 Januari 2025, tidak lama lagi. Pemerintah terus mempersiapkan implementasi program bahan bakar campuran biodiesel 40% (B40) pada tahun 2025. Langkah ini sejalan dengan Asta Cita Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto yang menetapkan ketahanan pangan dan energi sebagai prioritas nasional. Wakil Menteri Energi dan Sumber Daya ...Terbit Surat Edaran untuk Peralihan Pengawasan Derivatif Keuangan, Bappebti Sebut Penting Komunikasi Efektif dengan OJK ...
December 28, 2024410Proses peralihan pengawasan derivatif keuangan dipertegas oleh Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti) dengan penerbitan Surat Edaran (SE). Langkah ini untuk memberikan kepastian hukum kepada pelaku usaha dan nasabah. SE ini memberikan penegasan terkait peralihan tugas pengaturan dan pengawasan derivatif keuangan, termasuk aset kripto, dari Bappebti kepada Otoritas Jasa Keuangan ...
Connect Us
Most Popular
-
DMAS Tebar Dividen Tunai Rp1,4 Triliun, Simak Jadwal Pembagiannya
April 28, 2025Harga Emas Batangan Pagi Ini
April 28, 2025RUPST Astragraphia Tetapkan Dividen Sebesar 45% dari Laba Bersih
April 28, 2025Infographic
-
Cling! Harga Emas Batang Tembus Rp2 Juta per Gram
April 22, 2025 -
Tren Harga Emas Antam
April 21, 2025 -
Penjualan Mobil Januari-Maret 2025 Turun 4,69%
April 16, 2025 -
9 Trading Halt Sejak Tahun 2020
April 10, 2025
© Copyright ICONOMICS. All Rights Reserved.
