• 614 Nomor WA Debt Collector Pinjol Ilegal Sudah Dilaporkan ke Komdigi

    19
    0
    Satuan Tugas Pemberantasan Aktivitas Keuangan Ilegal (Satgas Pasti) telah mengajukan pemblokiran terhadap 614 nomor kontak kepada Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemkomdigi). Nomor tersebut adalah nomor debt collector pinjaman daring ilegal. Sekretariat Satgas Pasti, Hudiyanto menyampaikan Satgas Pasti menemukan nomor whatsapp pihak penagih (debt collector) terkait pinjaman daring ilegal yang dilaporkan ...
  • Menko Airlangga dan Mendag India akan Selesaikan Sejumlah Isu Perdagangan pada Februari Mendatang

    14
    0
    Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto melakukan pertemuan bilateral dengan beberapa pihak terkait di India dalam rangka membahas berbagai upaya penyelesaian isu-isu, permasalahan dan kendala teknis, khususnya yang terkait dengan perdagangan, industri, dan investasi. Ia melakukan pertemuan bilateral secara khusus dengan Menteri Perdagangan dan Industri India Shri Piyush Goyal. Pada ...
  • Kini, Megawaty Khie Jadi Regional Managing Director Asia Tenggara Avanade

    41
    0
    Megawaty Khie ditunjuk menjadi Regional Managing Director untuk Asia Tenggara Avanade yang baru. Megawaty akan bertanggung jawab untuk mendorong pertumbuhan bisnis Avanade dan memperluas posisi Avanade sebagai penyedia solusi Microsoft terdepan di kawasan Asia Tenggara. Megawaty juga akan memimpin tim Avanade yang terdiri dari para profesional dan inovator yang terampil ...
  • Pemerintah Evaluasi PSN Ecowisata Tropical Coastland di Wilayah Pesisir Utara Tangerang

    19
    0
    Proyek strategis nasional (PSN) Ecowisata Tropical Coastland yang berada di wilayah pesisir utara Tangerang, Banten adalah salah satu PSN yang menjadi prioritas evaluasi. Sekretaris Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Susiwijono Moegiarso menyebut Pemerintah tengah melakukan evaluasi secara periodik terhadap pengembangan Proyek Strategis Nasional (PSN). Sesmenko Susiwijono menegaskan evaluasi periodik telah dilakukan ...
  • Baleg DPR Klaim Usulan RUU Minerba Hasil Masukan dari Elemen Masyarakat

    22
    0
    Badan Legislasi (Baleg) Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) mengklaim usulan Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang Pertambangan Mineral dan Batu Bara (Minerba) yang mengulas kategori pengelolaan tambang merupakan masukan berbagai elemen masyarakat. Ketua Badan Legislasi DPR RI, Bob Hasan mengaku Baleg sudah mendengar dari ormas, ormas keagamaan, perguruan tinggi bahkan badan usaha. Hasilnya, ...
  • DPR Serahkan Penyelidikan Pagar Bambu di Laut Tangerang ke Kementerian Kelautan dan Perikanan

    25
    0
    Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) menyerahkan sepenuhnya penyelidikan atas kasus pemasangan pagar bambu di laut Tangerang, Banten kepada Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP). “Soal itu saya belum dapat info. Akan tetapi kami akan serahkan kepada pihak KKP tentunya. Tupoksi (tugas, pokok dan fungsi) adalah melakukan penyelidikan soal pagar laut itu,” kata ...
  • DPR: Penyelesaian Pagar Bambu di Laut Tangerang Diselesaikan Lewat Pansus

    17
    0
    Penyelesaikan kasus pagar bambu yang terbentang di Pantai Utara Tangerang, Banten harus melalui pembentukan panita khusus (Pansus) di DPR. Pasalnya, melibatkan sejumlah kementerian yang menjadi mitra komisi-komisi di DPR. “Untuk menjawab pertanyaan publik terkait semua skema yang ada di sekitar pagar laut, penerbitan sertifikat, PSN, itu terjawab tuntas agar tidak ...
  • KA Bandara Internasional Adi Soemarmo Membidik Penumpang Lintas Solo hingga Madiun

    37
    0
    PT Kereta Api Indonesia (Persero) menghadirkan KA Bandara Internasional Adi Soemarmo (BIAS). Vice President Public Relations KAI, Anne Purba menjelaskan bahwa dalam periode 10 Desember 2024 hingga 20 Januari 2025 KA BIAS berhasil mencatatkan total 87.959 pelanggan yang naik turun di lintas Solo hingga Madiun. KA BIAS berhasil melayani 45.638 ...
  • KAI Logistik Reaktivasi Terminal Barang Stasiun Kretek

    21
    0
    PT Kereta Api Logistik (KAI Logistik) mereaktivasi Terminal Barang Stasiun Kretek sebagai bagian dari upaya optimalisasi operasional distribusi angkutan semen di wilayah Jawa Tengah. “Pengoperasian kembali Terminal Barang Stasiun Kretek ditargetkan mampu menyumbang volume angkutan sebesar 1.280 ton per hari atau setara dengan 32.000 ton per bulan. Terminal ini diharapkan ...
  • WIFI Paparkan Dampak Masuknya Fadel Muhammad dan Arwin Rasyid

    72
    0
    Direktur Utama PT Solusi Sinergi Digital Tbk (WIFI) atau Surge, Yune Marketatmo menyampaikan penjelasan yang diminta Bursa Efek Indonesia (BEI). Otoritas pasar modal Indonesia ini meminta penjelasan Beberapa hal yang terkait dengan Perseroan seiring dengan adanya perubahan pemegang saham pada induk pemegang sahamnya. Pengusaha dan Politisi Fadel Muhammad dan Arwin ...