Author: Redaksi
Petrosea Bukukan Perolehan Kontrak Rp64 Triliun di Tahun 2024
February 13, 2025280PT Petrosea Tbk membukukan total nilai perolehan kontrak (backlog) sebesar Rp64,3 triliun pada tahun 2024. Perseroan menyatakan nilai backlog tersebut merupakan nilai tertinggi sepanjang lebih dari lima dekade Petrosea berkiprah di sektor pertambangan dan konstruksi. Petrosea juga melakukan aksi korporasi melalui pemecahan saham (stock split) Perseroan. Pemecahan saham dengan rasio ...Menko Airlangga Mendorong Masdar Tingkatkan Kapasitas PLTS Cirata ke Tahap Selanjutnya
February 13, 2025340Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto bertemu dengan CEO Masdar, Mohamed Jameel Al Ramahi mendiskusikan kerja sama di sektor energi terbarukan yang telah dijalin Indonesia dan Persatuan Emirat Arab (PEA). Salah satunya melalui Proyek PLTS Terapung Cirata. “PLTS Cirata memunculkan harapan baru dalam upaya Indonesia untuk mencapai energi berkelanjutan. Kerja ...BRIDS Targetkan 4 IPO di Tahun 2025
February 13, 2025500BRI Danareksa Sekuritas (BRIDS) menargetkan empat initial public offering (IPO) saham pada tahun 2025. Target ini sebagai bagian dari strategi pertumbuhannya. “Perusahaan akan terus memperkuat posisinya sebagai mitra terpercaya di pasar modal. Kami menargetkan untuk mendukung 4 IPO saham serta puluhan penjaminan emisi obligasi dan sukuk pada 2025 dengan strategi ...Tingkatkan Angka Kewirausahaan! IFBC Hadirkan Ratusan Peluang Bisnis & Kemitraan Terkini
February 12, 2025410Setiap mimpi besar dimulai dari satu langkah kecil, penuh keberanian dan keyakinan. Dunia wirausaha adalah panggung di mana keberanian bertemu dengan peluang, dan menghasilkan perjalanan penuh pembelajaran dan keberhasilan. Di balik setiap keputusan untuk memulai, ada potensi untuk menciptakan dampak yang meluas, baik untuk diri sendiri maupun masyarakat. Asosiasi Franchise ...Menko Airlangga Ajak Crypto.com Bangun Infrastruktur Digital di Indonesia
February 12, 2025300Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto dan Presiden dan Chief Operating Officer (COO) Crypto.com, Eric Anziani membahas potensi kolaborasi dan pengembangan sektor ekonomi digital, khususnya industri aset kripto dan blockchain di Indonesia. Eric Anziani menyampaikan kesiapan pihak Crypto.com sebagai salah satu platform penyelenggara transaksi mata uang kripto terbesar di dunia ...Bank DKI Lanjutkan Pertumbuhan Kinerja di Tahun 2024
February 12, 2025200Bank DKI menutup tahun 2024 dengan kinerja yang kuat dan pertumbuhan bisnis yang solid. Hingga akhir 2024, Bank DKI berhasil membukukan laba bersih sebesar Rp779 miliar. Hingga akhir Desember 2024, total kredit dan pembiayaan Bank DKI tumbuh 2,26% menjadi Rp53,18 triliun, dibandingkan dengan posisi Desember 2023 sebesar Rp52,00 triliun. Pertumbuhan ...East Ventures dan SV Investment Kumpulkan Dana Investor untuk Jembatani Kesenjangan Asia Tenggara-Korsel
February 12, 2025260Venture capital East Ventures dan SV Investment, perusahaan venture capital & private equity di Korea Selatan mengumumkan penutupan pertama dari dana kelolaan bersama “East Ventures South Korea fund in partnership with SV Investment”. Dana ini ditujukan untuk diinvestasikan pada startup yang telah menghasilkan pendapatan (revenue), idealnya pada tahap pendanaan Seri ...LPEI Bukukan Laba Bersih Setelah Pajak Senilai Rp232,5 Miliar
February 12, 2025320Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI) membukukan laba bersih setelah pajak Rp232,5 miliar pada tahun 2024. Pencapaian ini merupakan hasil dari upaya penyehatan yang dilakukan secara konsisten sejak tahun 2020. “LPEI terus berupaya meningkatkan pertumbuhan bisnis yang prudent dan berkelanjutan, tercermin dalam pencapaian positif sepanjang 2024. LPEI berhasil mencetak pertumbuhan laba, ...Permudah Nasabah, OCBC Gunakan Identitas Kependudukan Digital untuk Pembukaan Rekening
February 12, 2025340OCBC bersama dengan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kementerian Dalam Negeri meluncurkan penggunaan Identitas Kependudukan Digital (IKD) sebagai dokumen identitas resmi untuk proses pembukaan rekening di seluruh cabang Bank OCBC. OCBC menyatakan pihaknya sebagai bank swasta pertama yang sudah mengimplmentasikan IKD versi terbaru di 2025. “Inovasi ini memungkinkan nasabah melakukan ...Direktur UMKM, Korporasi & Operasi Amar Bank Mengundurkan Diri
February 11, 2025870PT Bank Amar Indonesia Tbk menyampaikan salah satu direksinya mengundurkan diri. Sekretaris Perusahaan Amar Bank, Elsa Enda D. Purba menyampaikan Perseroan telah menerima surat pengunduran diri R. Eka Banyuaji selaku Direktur Perseroan. Dalam surat yang disampaikan kepada Otoritas Jasa Keuangan (OJK), ia menyebut pada tanggal 11 Februari 2025, Perseroa telah ...
Connect Us
Most Popular
-
Harga Emas Batangan Pagi Ini
April 25, 2025Kemenperin Apresiasi Peresmian Fasilitas Manufaktur Baru HP Indonesia di Batam
April 25, 2025Garudafood Ekspansi ke Pasar China Pasca Masuknya Hormel Foods
April 25, 2025Infographic
-
Cling! Harga Emas Batang Tembus Rp2 Juta per Gram
April 22, 2025 -
Tren Harga Emas Antam
April 21, 2025 -
Penjualan Mobil Januari-Maret 2025 Turun 4,69%
April 16, 2025 -
9 Trading Halt Sejak Tahun 2020
April 10, 2025
© Copyright ICONOMICS. All Rights Reserved.
