Author: Petrus Dabu
Pasca Alih Tugas Pengaturan dan Pengawasan, Belum Semua Pelaku Keuangan Derivatif Ajukan Izin Prinsip ke ...
April 11, 2025170Setelah alih tugas pengaturan dan pengawasan dari Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi, Kementerian Perdagangan pada 10 Januari 2025, belum semua pelaku keuangan derivatif mengajukan izin prinsip ke Otoritas Jasa Keuangan (OJK). “Per 10 April, permohonanan izin prinsip yang telah diterima oleh OJK itu sejumlah 71 pihak, dari 131 pihak,” ujar ...Pendapatan Melesat 23,28%, CIMB Niaga Finance Bukukan Laba Bersih Rp464,35 Miliar pada 2024
April 11, 2025240PT CIMB Niaga Auto Finance atau CIMB Niaga Finance (CNAF) membukukan kinerja keuangan yang positif sepanjang 2024. Perusahaan pembiayaan ini meraup laba bersih sebesar Rp464,35 miliar, tumbuh 7,45% dari Rp432,14 miliar pada 2023. Laba sebelum pajak tumbuh 9,63% menjadi Rp570,54 miliar, dari Rp520,44 miliar pada tahun sebelumnya. Presiden Direktur CIMB ...Ketua DK OJK Beberkan Risiko Kebijakan Tarif Amerika Serikat terhadap Perekonomian Indonesia
April 11, 2025270Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK), Mahendra Siregar membeberkan dampak kebijakan tarif impor pemerintah Amerika Serikat terhadap perekonomian Indonesia. Dalam konferensi pers bulanan OJK, Jumat (11/4), menjawab pertanyaan wartawan, Mahendra berpendapat kebijakan tarif perdagangan Amerika ini dapat mengubah tatanan sistem perdagangan global yang selama ini mengikuti perjanjian multilateral melalui ...Gejolak Pasar Saham, OJK Ungkap 21 Emiten akan Lakukan Buyback Saham Tanpa RUPS Senilai Rp14,97 ...
April 11, 2025210Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengungkapkan hingga 9 April 2024, terdapat 21 emiten di pasar modal yang menyampaikan rencana melakukan pembelian kembali saham (buyback) tanpa Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS). Kebijakan buyback tanpa RUPS yang diumumkan OJK pada 19 Maret lalu merupakan bagian dari kebijakan OJK menjaga stabilitas pasar saham di ...Respons Tarif Tinggi Trump, Pemerintah Kurangi Bea Keluar CPO, Apa Usulan GAPKI?
April 10, 2025430Pemerintah menyampaikan akan menyesuaikan tarif bea keluar untuk ekspor minyak kelapa sawit atau Crude Palm Oil (CPO) sebagai salah satu paket kebijakan deregulasi dan reformasi, merespons tarif tinggi yang dikenakan oleh pemerintah Amerika Serikat untuk impor dari berbagai negara, termasuk Indonesia. Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati dalam acara bertajuk ‘Sarasehan ...Permata Bank Tebar Dividen Rp1,08 Triliun
April 10, 2025230Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) PT Bank Permata Tbk (Permata Bank) pada 9 April 2025 menyetujui pembagian dividen senilai Rp1,08 triliun atau Rp30 per saham. Tahun 2024, Permata Bank membukukan laba bersih sebesar Rp3,6 triliun. Selain dividen, pemegang saham juga menyetujui pengangkatan Habibullah sebagai anggota Dewan Pengawas Syariah dengan ...Donald Trump Tangguhkan Kebijakan Tarif Selama 90 Hari, IHSG Kembali Menghijau
April 10, 2025780Sejalan dengan bursa saham lainnya di dunia, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka menguat pada perdagangan Kamis (10/4), setelah Donald Trump pada 9 April waktu Amerika mengumumkan penangguhan tarif tinggi selama 90 hari. Kebijakan tersebut dilakukan Presiden Amerika Serikat itu menyusul 75 negara menghubungi pemerintah Amerika Serikat untuk melakukan negosiasi. ...Kementerian Keuangan Pangkas Sejumlah Beban Fiskal untuk Ekspor dan Impor, Imbas Tarif 32% Donald Trump
April 9, 2025410Untuk mengurangi beban pengusaha akibat tarif impor 32% yang dikenakan oleh pemerintah Amerika Serikat, Kementerian Keuangan mengeluarkan sejumlah kebijakan sebagai bagian dari paket deregulasi dan reformasi di bidang fiskal. Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati memaparkan beberapa paket kebijakan di bidang fiskal untuk mengurangi beban pengusaha. Pertama, dari sisi administrasi perpajakan ...Naik 364%, PT Timah Bukukan Laba Bersih Rp1,19 Triliun pada 2024
April 9, 2025190PT Timah Tbk (TINS) membukukan laba bersih sebesar Rp1,19 triliun pada 2024, naik 364% dibandingkan tahun sebelumnya yang membukukan rugi bersih sebesar Rp449,67 miliar. Anggota holding BUMN pertambangan ini pada 2024 membukukan pendapatan sebesar Rp10,86 triliun meningkat 29,37% di tahun 2024 dari Rp8,39 triliun di tahun 2023 seiring dengan kenaikan ...Tumbuh 20,8%, Amar Bank Bukukan Laba Bersih Rp214,99 Miliar pada 2024
April 9, 2025180PT Bank Amar Indonesia Tbk atau Amar Bank (AMAR) membukukan laba bersih sebesar Rp214,99 miliar tumbuh 20,8% secara tahunan (YoY) pada 2024. Pertumbuhan ini didorong oleh ekspansi segmen pinjaman digital melalui platform Tunaiku dari Amar Bank. Presiden Direktur PT Bank Amar Indonesia Tbk, Vishal Tulsian, mengungkapkan hingga Desember 2024, Amar ...
Connect Us
Most Popular
-
Sepak Terjang Vico Lomar, Direktur Utama Fore Kopi Indonesia Tbk yang Sahamnya Terus Melejit Setelah ...
April 16, 2025Perluas Usaha, Semen Indonesia Investasikan Ratusan Miliar untuk Garap Bata Interlok Presisi
April 16, 2025Tim Kejati Banten Tahan Sukron YM Dirut PT EPP di Kasus Pengelolaan Sampah Tangsel
April 16, 2025Danantara dan QIA Sepakat Kelola Investasi Senilai US$ 4 M untuk Berbagai Sektor, Apa Saja?
April 16, 2025Chandra Asri Suntik Modal Tambahan CDI Group
April 16, 2025Jadwal Indomobil Multi Jasa Bagikan Dividen Tunai
April 16, 2025Infographic
-
Penjualan Mobil Januari-Maret 2025 Turun 4,69%
April 16, 2025 -
9 Trading Halt Sejak Tahun 2020
April 10, 2025 -
Sektor Perdagangan Eceran Masih Bisa Tumbuh, MR D.I.Y Tumbuh Agresif
December 6, 2024 -
Nilai Investasi Korea Selatan di Indonesia dan Perkembangannya
December 4, 2024
© Copyright ICONOMICS. All Rights Reserved.
