Author: Petrus Dabu
Tingkatkan Portofolio KPR, Bank Muamalat Gandeng Loan Market
August 29, 20231790PT Bank Muamalat Indonesia Tbk menjalin kerja sama pemberian referensi fasilitas pembiayaan properti dengan PT Loan Market Indo. Kerja sama ini diharapkan dapat meningkatkan portofolio KPR perseroan tahun ini. SEVP Retail Banking Bank Muamalat Dedy Suryadi Dharmawan mengatakan, melalui kemitraan ini Loan Market akan mereferensikan calon pembeli yang berminat membeli ...Gelorakan Semangat Wirausaha Jelang HUT-25, Bank Mandiri Gelar Entrepreneur Expo
August 29, 20231590Menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-25 pada 2 Oktober 2023, Bank Mandiri menggelar Mandiri Entrepreneur Expo sebagai wadah pendorong ekonomi kerakyatan dan berkelanjutan untuk memberikan dampak positif bagi masyarakat. Direktur Utama Bank Mandiri Darmawan Junaidi menjelaskan, kegiatan ini juga menjadi wujud komitmen tanggung jawab perseroan dalam memberikan kontribusi yang jumbo ...Laba Bersih PTBA Anjlok 54,91% YoY Menjadi Rp2,77 Triliun
August 29, 20231690PT Bukit Asam Tbk (PTBA), anggota dari Holding BUMN Pertambangan MIND ID, mencatatkan laba bersih sebesar Rp 2,77 triliun sepanjang Semester I-2023. Perolehan laba bersih tersebut turun 54,91% dari Rp6,15 trliun pada periode yang sama tahun lalu (year on yerar/YoY). Dari sisi pendapatan, PTBA membukukan sebesar Rp 18,85 triliun, naik ...Wajib Diterapkan oleh Pemda, Kemdagari: SIPD Menghemat Anggaran Daerah
August 28, 20232120Pemerintah Pusat melalui Kementerian Dalam Negeri (Kemdagri) mewajibkan seluruh provinsi dan kabupaten/kota di Indonesia menerapkan integrasi sistem pengelolaan keuangan daerah melalui Sistem Informasi Pemerintah Daerah (SIPD). SIPD yang mulai diterapkan secara bertahap sejak 2019 lalu ini akan menghemat anggaran negara. Pasalnya, suatu daerah tidak perlu lagi mengeluarkan anggaran misalnya untuk ...Tambah Modal, BNI Multifinance Perkuat Kinerja di Pasar Konsumer
August 28, 20232450PT BNI Multifinance terus menyiapkan strategi ekspansi di pasar konsumer, seiring dengan disetujuinya penambahan modal dari PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. Berdasarkan hasil Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) BNI Multifinance, Pemegang Saham telah menyetujui tambahan modal sebesar Rp400 miliar. Dengan penambahan modal tersebut, maka komposisi kepemilikan saham ...Beam Mobility Luncurkan Layanan Ride-sharing Sepeda Listrik di Alam Sutera Tangerang
August 28, 20235780Beam Mobility terus memperluas layanannya. Terbaru, perusahaan mobilitas mikro ini menjalin kerja sama dengan pengelola kawasan Alam Sutera Tangerang meluncurkan layanan ride-sharing sepeda elektrik. Kerja sama ini bertujuan untuk melanjutkan kampanye gaya hidup berkesinambungan. “Alam Sutera merupakan kawasan mix-used development yang berkomitmen menerapkan Green Living di seluruh kawasan dan hunian. ...LRT Resmi Beroperasi; Presiden Jokowi Berharap Masyarakat Beralih dari Kendaraan Pribadi
August 28, 20232180Presiden Joko Widodo meresmikan Light Rail Transit (LRT) Jakarta-Bogor-Depok-Bekasi (Jabodebek), Senin (28/8). Peresmian salah satu moda tranportasi massal di Jakarta ini diharapkan juga diikuti perubahan pola prilaku masyarkat untuk beralih dari kendaraan pribadi, sehingga kemacetan dan polusi di Jakarta berkurang. Presiden Jokowi yang meresmikan LRT Jabodebek di Stasiun Cawang mengatakan ...Rumah Sakit Asal Kendal Ini Resmi Melantai di BEI, akan Ekspansi ke Kota-kota Lain
August 28, 20232680PT Charlie Hospital Semarang Tbk (RSCH) resmi melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI), Senin (28/8). Menjadi perushaan tercatat ke-64 tahun ini, perusahaan pengelola rumah sakit asal Kendal, Jawa Tengah ini, berambisi untuk terus ekspansi ke kota-kota lain, terutama kota-kota penyangga. Direktur Utama PT Charlie Hospital Semarang Tbk, Junianto, mengatakan perseroan ...Polusi Udara Jadi Perhatian Jelang KTT ASEAN di Jakarta
August 25, 20232170Polusi udara di Jakarta dan sekitarnya yang memburuk akhir-akhir ini menjadi perhatian pemerintah dalam menyambut Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN ke-43 yang akan digelar di Jakarta pada 1-7 September. Sekretaris Kementerian Sekretariat Negara Setya Utama, mengatakan pemerintah sangat memperhatikan kualitas udara di Jakarta, terutama menjelang KTT ASEAN. Pasalnya, perhelatan ini ...OJK Dorong Perbankan Tingkatkan Penerapan Tata Kelola yang Baik
August 25, 20231780Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terus mendorong perbakan untuk meningkatkan penerapan tata kelola yang baik (good corporate governance/GCG). GCG penting untuk mewujudkan industri perbankan yang sehat dan tangguh (resilien). Dian Ediana Rae, Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK mengatakan pada awal tahun 2023 ini, pemerintah telah menerbitkan Undang-Undang Pengembangan dan Penguatan Sektor ...
Connect Us
Most Popular
-
Tugu Insurance Jadwalkan RUPST Minggu Depan, Bagi Dividen?
April 26, 2025Buntut Keracunan Program MBG, BGN Evaluasi Kualitas Makanan di SDN 33 Kasipute, Sultra
April 26, 2025OJK Infinity 2.0 Diluncurkan untuk Merespons Percepatan Ekosistem Digital
April 26, 2025Infographic
-
Cling! Harga Emas Batang Tembus Rp2 Juta per Gram
April 22, 2025 -
Tren Harga Emas Antam
April 21, 2025 -
Penjualan Mobil Januari-Maret 2025 Turun 4,69%
April 16, 2025 -
9 Trading Halt Sejak Tahun 2020
April 10, 2025
© Copyright ICONOMICS. All Rights Reserved.
