Author: Petrus Dabu
Bos Grup Kresna Michael Steven Jadi Tersangka, Manajemen KREN Buka Suara
September 16, 20233620Badan Reserense dan Kriminal (Bareskrim) Polri menetapakan bos Grup Kresna, Michael Steven sebagai tersangka dalam kasus gagal bayar PT Asuransi Jiwa Kresna (Kresna Life). Perusahaan asuransi ini sendiri sudah dicabut izinnya oleh OJK dan saat ini dalam proses likuidasi. Terkait penetapan tersangka Michael Steven, manajemen PT Quantum Clovera Investama Tbk. ...Anak Usaha Barito Pacific Tbk Incar Dana Rp3,5 Triliun dari IPO
September 15, 20233310PT Barito Renewables Energy Tbk (BREN), perusahaan yang saat ini 66,67% sahamnya dimiliki oleh PT Barito Pacific Tbk (BRPT) akan segera melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI). Barito Pacific Tbk akan melepaskan 4,5 miliar lembar saham kepada investor publik. Dengan harga penawaran perdana Rp670 hingga Rp780 per saham, Barito Pacific ...Agustus 2023, Surplus Neraca Perdagangan Kembali Meningkat
September 15, 20232360Badan Pusat Statistik (BPS) mengumumkan neraca perdagangan Indonesia pada Agustus 2023 mengalami surplus sebesar US$3,12 miliar, lebih tinggi dari surplus pada bulan sebelumnya yang sebesar US$1,31 miliar. “Dengan demikian neraca perdagangan Indonesia telah mencatatkan surplus selama 40 bulan berturut-turut sejak Mei 2020,” ujar Amalia Adininggar Widyasanti, Plt Kepala BPS dalam ...CEO SiCepat Ekspres: Digitalisasi UMKM Dongkrak Bisnis Jasa Pengiriman
September 14, 20236860Chief Executive Officer (CEO) SiCepat Ekspres, Adam Jaya Putra menyatakan digitalisasi UMKM tak hanya bermanfaat bagi pengembangan bisnis pelaku UMKM itu sendiri, tetapi juga turut mendongkrak binis jasa pengiriman. Hal itu disampaikan Adam saat menjadi pembicara dalam pameran UMKM Digitalk Fest 2023 yang diselenggarakan oleh Bataknese Professionals Association di Ritz Carlton, ...BUMA Raih Fasilitas Pembiayaan Sindikasi Syariah Pertama Senilai US$60 Juta, Sebesar US$50 Juta dari Bank ...
September 14, 20232070PT Bukit Makmur Mandiri Utama (BUMA), anak usaha dari PT Delta Dunia Makmur Tbk. (Delta Dunia Group) mengumumkan pembiayaan sindikasi syariah pertama dalam sejarah perusahaan dengan nilai total fasilitas pembiayaan sebesar US$ 60 juta atau setara Rp920 miliar [berdasarkan kurs tengah BI pada 8 September 2023]. Dalam fasilitas pembiayaan ini, ...Dukung Sektor Penyeberangan, Bank Mandiri Perkuat Kerja Sama Layanan Perbankan Bagi ASDP
September 14, 20232730Bank Mandiri terus mengembangkan layanan perbankan dengan transformasi digital untuk kemudahan transaksi nasabah. Kali ini, Bank Mandiri bekerjasama dengan PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) dalam pemanfaatan produk dan jasa layanan perbankan dan penyeberangan antar dua perusahaan pelat merah ini. Melalui produk dan layanan digital komprehensif yang dimiliki oleh Bank Mandiri, ...IFG Progress Dukung Rencana OJK Meningkatkan Modal Minimum Perusahaan Asuransi
September 14, 20232260IFG Research Institute atau IFG Progress – lembaga think tank di bawah Indonesia Financial Group (IFG) mendukung rencana Otoritas Jasa Keuangan (OJK) meningkatkan modal minimum perusahaan asuransi di Indonesia. Riset lembaga ini menunjukkan kapasitas modal berpengaruh pada kinerja perusahaan asuransi terutama di dalam kondisi yang sulit seperti halnya pada masa ...GIIAS Pacu Penjualan Mobil Astra pada Agustus 2023
September 13, 20232000Penjualan mobil Astra grup melaju cukup kencang pada Agustus 2023, baik dibandingkan bulan Juli 2023 maupun bila dibandingkan Agustus 2022. “Pelaksanaan Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) pada Agustus 2023 lalu, menjadi salah satu faktor pendorong peningkatan penjualan mobil nasional pada bulan Agustus sebesar 11% dan penjualan mobil Astra sebesar ...IFG Kembali Gelar Konferensi Internasional Terkait Asuransi dan Dana Pensiun
September 13, 20233101Untuk kedua kalinya, Indonesia Financial Group (IFG), Holding BUMN Asuransi, Penjaminan, dan Investasi menggelar IFG International Conference sebagai The Most Progressive International Conference of Insurance and Pension Fund di Indonesia. Setelah pada tahun 2022 lalu mengangkat tema Insurance and Pension Fund: Transition to Digital and Green Economy Ecosystem’, IFG International Conference ...Upayakan Proteksi Asuransi Syariah, Mega Insurance Kolaborasi Bersama Bank Muamalat
September 13, 20231840Mega Insurance Unit Syariah (PT Asuransi Umum Mega Unit Usaha Syariah) menandatangani perjanjian kerja sama dengan Bank Muamalat (PT Bank Muamalat Indonesia Tbk) dalam penyediaan produk asuransi syariah untuk perlindungan aset perusahaan, karyawan, maupun nasabah pembiayaan Bank Muamalat, yaitu produk asuransi kendaraan, asuransi kebakaran, dan produk asuransi syariah lainnya. Chief ...
Connect Us
Most Popular
-
Harga Emas Batangan Pagi Ini
April 28, 2025Ada Rencana IPO, Bank DKI Belum Ajukan ke OJK
April 28, 2025Mantan Dirut Garuda dan ‘Cak Lontong’ Jadi Komisaris Pembangunan Jaya Ancol Tbk
April 28, 2025Infographic
-
Cling! Harga Emas Batang Tembus Rp2 Juta per Gram
April 22, 2025 -
Tren Harga Emas Antam
April 21, 2025 -
Penjualan Mobil Januari-Maret 2025 Turun 4,69%
April 16, 2025 -
9 Trading Halt Sejak Tahun 2020
April 10, 2025
© Copyright ICONOMICS. All Rights Reserved.
