Author: Petrus Dabu
Baru Ada Satu Bank Syariah dengan Aset di Atas Rp100 Triliun, OJK Dorong Konsolidasi
November 27, 20231460Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mendorong perbankan syariah di Indonesia untuk melakukan konsolidasi. Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Dian Ediana Rae mengatakan konsolidasi diperlukan karena struktur pasar perbankan syariah saat ini menunjukkan industri perbankan syariah nasional masih berada dalam skala usaha yang relatif kecil, sehingga belum kompetitif di industri ...Konsisten Catat Kinerja Positif, Bank Mandiri Optimis Pertumbuhan Berlanjut Sampai Akhir 2023
November 27, 20232070Bank Mandiri berhasil mencatatkan kinerja keuangan impresif di kuartal III 2023, selaras dengan kondisi perekonomian Indonesia yang masih solid, serta diikuti dengan transformasi bisnis yang menyeluruh. Bank berkode emiten BMRI ini pun berhasil menorehkan rekor sebagai bank pertama di Indonesia dengan total aset konsolidasi yang menembus Rp 2.007 triliun per ...Harga Batubara Anjlok, PTBA Perbesar Porsi Ekspor untuk Jaga Kinerja Tetap Baik
November 27, 20231870PT Bukit Asam Tbk (PTBA) memperbesar porsi ekspor untuk menjaga kinerja keuangan tetap terjaga baik di tengah tren penuruna harga batubara pada tahun ini. Perusahaan milik negara ini optimistis, permintaan batubara tetap tinggi. “Untuk penjualan di tahun ini sangat challenging, karena memang harga batubara relatif turun. Untuk mengimbangi hal tersebut ...OJK: Penggalangan Dana di Pasar Modal Tahun 2023 Kemungkinan Lebih Rendah dari Tahun Lalu
November 27, 20233100Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengungkapkan penggalangan dana (fund rising) melalui pasar modal pada tahun 2023 ini kemungkinan lebih rendah dibandingkan tahun 2022 lalu. Hal tersebut terjadi sebagai dampak pelemahan ekonomi Indonesia sebagai dampak pelemaha ekonomi global. Kepala Departemen Pengawasan Pasar Modal 1A OJK Luthfi Zain Fuady mengatakan memang jumlah emiten ...Gelar Sanubari Goes to Campus, SiCepat Ekspres Berbagi Pentingnya Digitalisasi UMKM
November 26, 20231240SiCepat Ekspres menggelar seminar bertajuk “Sanubari Goes to Campus: ‘Pengembangan UMKM di Era Digital” di Auditorium Politeknik Kesejahteraan Sosial (Poltekesos), Coblong, Kota Bandung, Kamis (23/11/). Bekerja sama dengan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Politeknik Kesejahteraan Sosial (Poltekesos) Bandung, melalui seminar ini, SiCepat Ekspres berbagi pentignya digitalisasi UMKM. Rangga Andriana, Manager Corporate ...Program Reseller Dongkrak Penjualan Kamar RedDoorz
November 26, 20231910RedSeller, program reseller yang dijalankan oleh RedDoorz turut mendongrak penjualan kamar perusahaan multi-brand perhotelan tersebut. Program reseller yang dilakukan RedDoorz sejak tahun 2020 bertujuan untuk memberi alternatif sumber pendapatan bagi masyarakat lokal yang kehilangan pekerjaan maupun mata pencahariannya setelah pandemi ini langsung diminati oleh banyak lapisan masyarakat, mulai dari karyawan, ...Strategi Pertumbuhan CIMB Niaga, Fokus pada Segmen Konsumer dan UMKM
November 24, 20233000PT Bank CIMB Niaga Tbk (BNGA) membukukan kinerja keuangan yang tumbuh positif sepanjang Januari-September 2023. Laba bersih naik signifikan terutama karena beban provisi atau cadangan kerugian penurunan nilai (CKPN) yang menurun signifikan. Sepanjang Januari-September 2023, CIMB Niaga membukukan pendapatan bunga sebesar Rp16,7 triliun, naik 19,2% year on year (yoy). Namun, ...KISI Asset Management Luncurkan Produk ETF Ke-3, Simak Prospeknya
November 24, 20232080PT KISI Asset Management kembali menghadirkan produk investasi Exchange-Traded Fund (ETF) di pasar modal Indonesia. Perusahaan Manajer Investasi ini resmi meluncurkan produk reksa dana indeks KISI IDX30 ETF pada Jumat (24/11). “Reksa dana indeks KISI IDX30 ETF merupakan produk reksa dana ETF ke-3 dari PT KISI Asset Management dan telah ...Nusantara Infrastructure Tbk (META) Ungkap Adanya Investor Baru yang akan Masuk ke Proyek JORR Elevated ...
November 23, 20232750Manajemen PT Nusantara Infrastructure Tbk (META) mengungkapkan kemungkinan masuknya investor baru dalam proyek jalan tol JORR Elevated Cikunir-Ulujami, Jakarta. “Saat ini kita bermitra berempat dan kemudian juga dalam perkembangan juga, kalau semuanya lancar juga akan ada tambahan strategic alliance,” ungkap Danni Hasan, Direktur PT Nusantara Infrastructure Tbk dalam acara paparan ...Rencana Delisting dan Go Private Nusantara Infrastructure Tbk (META), Investor Kepo dengan Harga Buyback Saham
November 23, 20232241Pelaku pasar modal saat ini masih menunggu harga buyback saham PT Nusantara Infrastructure Tbk (META) yang akan melakukan delisting dari Bursa Efek Indonesia (BEI) dan kembali menjadi perusahaan privat (go private). Saham-saham publik di META akan dibeli oleh PT Metro Pacific Tollways Indonesia (MPTI). Rasa ingin tahu para pelaku pasar modal ...
Connect Us
Most Popular
-
DMAS Tebar Dividen Tunai Rp1,4 Triliun, Simak Jadwal Pembagiannya
April 28, 2025Harga Emas Batangan Pagi Ini
April 28, 2025RUPST Astragraphia Tetapkan Dividen Sebesar 45% dari Laba Bersih
April 28, 2025Infographic
-
Cling! Harga Emas Batang Tembus Rp2 Juta per Gram
April 22, 2025 -
Tren Harga Emas Antam
April 21, 2025 -
Penjualan Mobil Januari-Maret 2025 Turun 4,69%
April 16, 2025 -
9 Trading Halt Sejak Tahun 2020
April 10, 2025
© Copyright ICONOMICS. All Rights Reserved.
