Author: Arif Hatta
Sekarang, Klaim Kendaraan Bermotor di MSIG Indonesia Bisa Online
December 11, 20196380PT Asuransi MSIG Indonesia meluncurkan fitur klaim asuransi kendaraan bermotor berbasis online yang diberi nama MSIG e-CL@IM. Fitur klaim online tersebut dapat diakses pada situs web resmi Asuransi MSIG Indonesia, msig.co.id, pada bagian menu MSIG e-CL@IM. Klaim asuransi online ini masih untuk kendaraan bermotor saja pada saat ini. Asuransi MSIG ...Kresna Graha Investama Garap Life Science dan Biotech
December 11, 20191150PT Kresna Graha Investama Tbk (KREN), melalui entitas anaknya Kresna Biotech Ventures memperkaya ekosistem digital dan teknologinya dengan memasuki life science dan biotechnology. KREN sedang melakukan proses finalisasi rencana investasi di beberapa perusahaan revolusioner. Antara lain RWDC Industries dan Samumed, LLC. “KREN ingin menghadirkan teknologi tercanggih untuk masyarakat Indonesia. Hal ini ...Gandeng CALC, TransNusa Siap Melesat
December 11, 201926090Maskapai penerbangan regional Indonesia TransNusa melakukan kerjasama strategis dengan penyedia pesawat CALC. Lewat kerjasama tersebut ada beberapa hal yang dapat diperoleh TransNusa. TransNusa akan dapat memanfaatkan keunggulan CALC sebagai penyedia solusi utuh dalam penyediaan jasa penerbangan untuk meningkatkan kemampuan dan kualitas dari layanan transportasi udara sekaligus meningkatkan standar keselamatan. Selain ...2020: 4 Faktor Pendorong KPR Non Subsidi Tumbuh Signifikan
December 11, 20191760PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) ada empat faktor yang bisa menjadi pendorong pertumbuhan kredit pemilikan rumah (KPR). KPR non subsidi masih memiliki peluang tumbuh di atas rata-rata. Meskipun pertumbuhan KPR subsidi diperkirakan mengalami kontraksi. Direktur Finance, Planning, & Treasury Bank BTN Nixon L.P Napitupulu menilai peluang KPR untuk ...BTN: Perbankan Lebih Berhati-hati di Tahun 2020
December 11, 20197480PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) melihat tahun 2020 penuh dengan tantangan dalam pembiayaan atau kredit properti. Proyeksi BTN kredit hanya bakal tumbuh single digit. Disamping itu ada faktor eksternal yang memengaruhi pandangan BTN tersebut, yakni ancaman perlambatan ekonomi nasional dan ancaman resesi ekonomi global. “Perbankan pada umumnya bersikap ...Catatan Inisiatif Percepatan Akses Keuangan
December 11, 20195250Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memperkuat peran Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) dan pengembangan Bank Wakaf Mikro (BWM) untuk meningkatkan akses keuangan masyarakat. Apalagi mengingat akses tersebut berhubungan erat dengan peningkatan kesejahteraan masyarakat dan mendukung ketersediaan sumber pembiayaan pembangunan ekonomi nasional. Akses keuangan memberikan ruang gerak yang lebih luas bagi ...Presiden Jokowi Singgung Lagi Soal Intermediasi Perbankan
December 11, 20196230Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) mengharapkan masyarakat bisa mendapatkan kemudahan akses kredit perbankan. Jokowi menyebut masih ada ruang besar guna mendorong masyarakat ke akses keuangan. Jokowi menyinggung peran yang lebih besar dari bank dan lembaga jasa keuangan untuk menambah kucuran kreditnya. “Ini kalau tidak diberikan ruang besar, kalau gak nambah ...OJK Beri Keleluasaan Kepada Perbankan Syariah
December 11, 20191080Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menerbitkan POJK Nomor 28/POJK.O3/2019 tentang Sinergi Perbankan Dalam Satu Kepemilikan Untuk Pengembangan Perbankan Syariah. Penerbitan POJK tersebut sebagai upaya untuk meningkatkan efisiensi industri perbankan syariah melalui pengoptimalan sumber daya Bank Umum oleh Bank Umum Syariah (BUS) yang memiliki hubungan kepemilikan. Deputi Komisioner Pengawas Perbankan 1 OJK ...Sepak Terjang CEO Baru Bukalapak, Sang Pengganti Achmad Zaky
December 10, 20191910Bukalapak memiliki Chief Executive Officer (CEO) baru yakni Muhammad Rachmat Kaimuddin. Ia menggantikan Achmad Zaky yang kurang lebih 10 tahun menduduki jabatan CEO Bukalapak. Siapakah Rachmat Kaimuddin? Muhammad Rachmat Kaimuddin adalah nama yang tidak asing lagi di tingkatan tertinggi manajemen perusahaan di Indonesia. Rachmat memiliki latar belakang pendidikan engineering dan pengalaman ...Bukalapak Rombak C-Level, Achmad Zaky Diganti
December 9, 20191770Para pendiri Bukalapak mengumumkan perusahaan akan merubah komposisi pimpinan C-Level Bukalapak pada sore hari ini (9/12/2019) pada pukul 16.00 WIB, perubahan akan meliputi suksesi Chief Executive Officer dari Achmad Zaky ke Rachmat Kaimuddin. Achmad Zaky akan melanjutkan fungsinya di perusahaan sebagai Pengawas, Pendiri, Mentor Tech Startup, dan juga pimpinan yayasan ...
Connect Us
Most Popular
-
Susunan Komisaris dan Direksi Bank Jateng Terbaru
April 22, 2025Michellina Laksmi Triwardhany Diangkat Jadi Wadirut SMBC Indonesia
April 22, 2025Cling! Harga Emas Batang Tembus Rp2 Juta per Gram
April 22, 2025Infographic
-
Cling! Harga Emas Batang Tembus Rp2 Juta per Gram
April 22, 2025 -
Tren Harga Emas Antam
April 21, 2025 -
Penjualan Mobil Januari-Maret 2025 Turun 4,69%
April 16, 2025 -
9 Trading Halt Sejak Tahun 2020
April 10, 2025
© Copyright ICONOMICS. All Rights Reserved.
